Ribuan buruh Jawa Timur ikuti Apel Kebangsaan 2025, tunjukkan solidaritas dan dorong upah layak 2026 dengan aksi damai dan tertib.
Tag :jawatimur
Bangun Karakter Bangsa, Kodim Bojonegoro Gelar Pembinaan Falsafah Hidup
Kodim 0813/Bojonegoro gelar pembinaan falsafah hidup berbangsa untuk memperkuat karakter nasional, semangat kebangsaan, dan cinta tanah air masyarakat.
Bojonegoro Bangkitkan Ekonomi Kreatif, Bupati Kukuhkan Komite Baru dan Gelar Pelatihan Massal
Pemkab Bojonegoro kukuhkan Komite Ekonomi Kreatif 2025–2028 dan gelar pelatihan untuk 160 peserta, dorong pengembangan SDM dan inovasi lokal.
Dugaan Pencurian Kabel Telkom Rusak Jalan dan Pipa PDAM di Tuban
Aksi penggalian malam hari di Tuban diduga pencurian kabel Telkom. Merusak bahu jalan dan pipa PDAM, warga dirugikan. Dugaan pelaku terorganisir, pengamat minta aparat bertindak.
Dekranasda Bojonegoro Dorong Kolaborasi Lintas Sektor untuk Perkuat Daya Saing IKM dan UKM Menuju Pasar Global
Dekranasda Bojonegoro terus mendorong kolaborasi lintas sektor guna memperkuat daya saing IKM dan UKM daerah agar mampu menembus pasar nasional hingga global.
Kejari Lamongan Telusuri Dugaan Korupsi Alih Fungsi Lahan Negara di Paciran
Kejari Lamongan lakukan pemeriksaan lapangan kasus dugaan korupsi alih fungsi lahan negara di Desa Sidokelar, Paciran, bersama tim lintas instansi.
Di Balik Gemerlap Alun-Alun Tuban, PKL Menangis Kehilangan Penghidupan
Ratusan Pedagang Kaki Lima (PKL) di Tuban kehilangan mata pencaharian akibat relokasi dari Alun-alun Kota. Seorang pedagang bahkan meninggal karena tekanan ekonomi, sementara yang lain menjual rumah demi bertahan hidup.
Pemkab Tuban Gencarkan Sosialisasi Stop Pernikahan Usia Anak
Pemkab Tuban bersama Dinsos P3A dan DPRD lakukan sosialisasi masif cegah pernikahan dini di tiga kecamatan demi wujudkan generasi berkualitas.
Pemkab Bojonegoro Salurkan Bibit Cabai Dorong Ketahanan Pangan Warga
Pemkab Bojonegoro salurkan bibit cabai kepada Kelompok Tani Widodo Sukorejo untuk perkuat ketahanan pangan dan tingkatkan kesejahteraan petani.